Kemampuan Metafora Melemah
Kemampuan Metafora Melemah Humor yang Adil dan Beradab Bukan Melecehkan Kompas, 9 September 2016 JAKARTA, KOMPAS — Kemampuan bermetafora atau menggunakan kata-kata yang tidak merujuk makna sebenarnya dengan tujuan humor makin lemah. Diduga, inilah penyebab politikus kian mudah marah. Masyarakat pun dibiasakan marah. Naluri metafora dalam interaksi sosial menumpul.