Guyon Demokrasi

Guyon Demokrasi by Darminto M Sudarmo (compiler) Dalam bahasa “jenaka”, parameter kebebasan atawa demokrasi ditandai dengan: kedaulatan di tangan rakyat, supremasi hukum, kebebasan menyatakan pendapat/pikiran dan penghargaan terhadap HAM. Dalam ungkapan “serius” dikatakan, “Good bye rezim yang KKN!”.  Maksudnya, kalau ada  intelektual yang vokal, suka mengkritik, ceriwis mengoreksi kelalaian penguasa, dijamin tak perlu masuk penjara. […]